Desa Pasir Sakti

Kec. Pasir Sakti
Kab. Lampung Timur - Lampung

Info
Selamat Datang di Smart Village Desa Pasir Sakti Kecamatan Pasir Sakti Lampung Timur - Desaku Bersatu, Desaku Bangkit dan Desaku Maju

Artikel

CONTOH PERDES PPID

Administrator

01 Juli 2022

38 Kali dibuka

Dalam Undang-Undang No.14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik telah disebutkan dengan penjelasan bahwa badan publik sebagai sumber informasi harus mempunyai wadah khusus untuk pelayanan informasi yang disebut dengan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID). Pembentukan wadah khusus ini berfungsi untuk memudahkan masyarakat dalam mendapatkan akses informasi, agar masyarakat tidak lagi merasa dipingpong untuk mendapatkan informasi yang di inginkan. Melihat pentingnya dari tugas Penjabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) pada Undang-Undang No.14 Tahun 2008 pasal 1 ayat 9, (Penjabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi adalah Penjabat yang bertanggungjawab di bidang penyimpanan, pendokumentasian, penyediaan, dan/atau pelayanan informasi di badan publik).Sesuai dengan peraturan tersebut maka PPID merupakan ujung tombak dalam menciptakan semangat trasparansi atau keterbukaan di lingkungan Badan Publik guna memenuhi permintaan Informasi oleh pemohon informasi.

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

SUWARTO

Kadus 1

M. Parsomo

KAUR UMUM

RIADI

Kasi Pemerintahan

Purwanto, S.Pd

Kaur Keuangan

Suwarni

Kadus 3

Sutego

Kadus 5

Erwin Suprio

Kadus 6

Nur Ikwan

Kadus 2

Wahyudianto

Kadus 7

A. Khusairi

Kadus 8

M. Amin Azis

Kasi Perencanaan

Eko Supono, SS

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Pasir Sakti

Kecamatan Pasir Sakti, Kabupaten Lampung Timur, Lampung

Transparansi Anggaran

APBDes 2022 Pelaksanaan

APBDes 2022 Pendapatan

APBDes 2022 Pembelanjaan

Lokasi Kantor Desa

Latitude:-5.485303133733653
Longitude:105.785186

Desa Pasir Sakti, Kecamatan Pasir Sakti, Kabupaten Lampung Timur - Lampung

Buka Peta

Wilayah Desa